Selamat Datang di Website Resmi Pemerintah Kecamatan Lenteng

blog-details

RAPAT KOORDINASI

By / 25/07/2022 4

Pada hari Senin tanggal 18 Juli 2022 Kantor Kecamatan Lenteng Mengadakan Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan kegiatan dalam rangka HUT Kemerdekaan RI ke-77 yang dihadiri oleh jajaran Forpimka, Koordinator Lintas Sektor dan 20 Kepala Desa.

Dalam kesempatan tersebut Bapak Camat Lenteng berharap agar Pelaksanaan Rangkaian Kegiatan HUT Kemerdekaan RI ke-77 di Kecamatan Lenteng mendapat dukungan dan partisipasi dari semua pihak demi kelancaran dan suksesnya kegiatan tersebut.